CSR

CSR Sequis Melanglang ke Sumbar

 

Masuk tahun 2017, Sequis mengarahkan program CSR “From the Disable to the Able”-nya ke Sumatera Barat. Melalui Yayasan Peduli Tuna Daksa (YPTD), perusahaan asuransi ini membagikan puluhan kaki palsu di Kabupaten Padang Barat dan Pesisir Selatan. Dua kegiatan sosial ini sejatinya merupakan program CSR Sequis periode 2016.

Di Padang Barat, kegiatan pemasangan kaki palsu diadakan di di Kantor Dinas Sosial, Jl. Khatib Sulaiman No.5, Flamboyan Baru, Padang Barat, Kota Padang pada 23 Maret 2017. Kegiatan donasi kaki palsu dari Sequis untuk 80 warga Padang Barat ini disaksikan oleh Irwan Prayitno, Gubernur Sumatera Barat. Di Pesisir Selatan, event dilakukan di rumah dinas oleh H. Hendrajoni SH.MH, Bupati Pesisir Selatan Sumatera Barat pada 29 maret 2017 untuk 40 penyandang disabilitas.

Nurur R. Bintari

Recent Posts

Binus Graduate Program Luncurkan Program Magister Desain

MIX.co.id - BINUS Graduate Program resmi merilis Program Magister Desain demi menjawab dinamika pasar yang…

19 hours ago

Targetkan Pangsa Pasar 27%, Ini Strategi yang Dipersiapkan Allianz Syariah di 2024

MIX.co.id - Penetrasi pasar asuransi syariah di Indonesia masih tercatat rendah, yakni masih di bawah…

19 hours ago

Majukan Fintech P2P Lending, Rupiah Cepat Libatkan Peran Perempuan

MIX.co.id – Perempuan memiliki peran penting dalam industri fintech peer to peer (P2P) lending. Hal…

1 day ago

Q1 2024, Pendapatan Indosat Tumbuh 15,8%

MIX.co.id - Indosat Ooredoo Hutchison mencatatkan total pendapatan sebesar Rp 13.835 miliar, pada kuartal pertama…

1 day ago

“Starbucks Creative Youth Entrepreneurship Program 2024” Jangkau Pelajar hingga Papua

MIX.co.id - Tahun ini, Starbucks kembali menggelar "Starbucks Creative Youth Entrepreneurship Program" (SCYEP). Melalui program…

1 day ago

J&T Express akan Kembali Menggelar “J&T Connect Run 2024”

MIX.co.id - Tahun 2024 J&T Express, perusahaan ekspedisi berskala global, kembali menggelar J&T Connect Run.…

2 days ago