FWD Care Recovery Plan diberikan bagi nasabah yang memiliki manfaat atas klaim penyakit kritis, cacat tetap total, rawat inap yang disebabkan oleh kanker, stroke, serangan jantung, bahkan meninggal dunia sesuai dengan kriteria klaim yang ditetapkan oleh FWD Insurance.
Selain itu diluncurkan pula produk asuransi FWD Passion Link, menandai sepuluh tahun hadirnya FWD Insurance sebagai asuransi digital di Indonesia.
FWD Passion Link memberi manfaat investasi yang dapat dikembangkan untuk membantu nasabah mewujudkan hidup sesuai passion dan menyediakan ekstra uang pertanggungan hingga Rp5 miliar per jiwa serta Loyalty Bonus di mana nasabah dapat menentukan periode pembayaran premi dan masa asuransi secara fleksibel sesuai dengan kebutuhan.
Pada kesempatan itu, Dee Lestari, seorang penyanyi, musisi, dan penulis ternama, hadir untuk berbagi pengalaman saat suaminya, Reza Gunawan, meninggal.
“Pengalaman berduka tidak pernah mudah. Titik terberat kehilangan justru ditemui pada hari-hari setelahnya. Ketika momen ini datang, seringkali yang kita butuhkan adalah dukungan dan pendampingan agar dapat lebih kuat melewati masa sulit ini,” tutur Dee. ()
Page: 1 2Lihat Semua
MIX.co.id - Cobra Dental berkolaborasi dengan Solventum dan PDGI Cabang Jakarta Pusat menggelar “Denta Festiva…
MIX.co.id – Dalam rangka merayakan hari ulang tahun (HUT) ke-25, One Piece, salah satu seri…
MIX.co.id - Berawal dari satu gerai di area Kampus Trisakti pada September 2019, kini Smartfolks…
MIX.co.id – Amazfit, brand global dalam teknologi wearable, merayakan re-launching smartwatch Amazfit T-Rex 3 dengan…
MIX.co.id - Raisha Wirapersada memulai kariernya sebagai Fashion Stylist Assistant di Majalah Kartini pada 2010,…
MIX.co.id - Belakangan ini, tren yang tengah terjadi di industri laptop adalah laptop ber-body yang…