News Trend

Sambut Ramadan, IM3 Luncurkan Kampanye “Nyatakan Silaturahmi dengan Freedom Internet”

1. Director & Chief Commercial Officer Indosat Ooredoo Hutchison Ritesh Kumar Singh memberikan keterangan pers saat peluncuran kampanye “Nyatakan Silaturahmi dengan Freedom Internet” di bulan Ramadan yang dilaksanakan di Jakarta (7/3). IM3 menghadirkan kampanye “Nyatakan Silaturahmi dengan Freedom Internet” sebagai upaya untuk menjadikan bulan Ramadan sebuah momen yang tepat bagi masyarakat dalam merangkul jarak antar generasi dengan berbagai bentuk kegiatan silaturahmi, produk unggulan Freedom Internet 150GB seharga Rp150.000 (harga normal Rp300.000) selama bulan Ramadan. Dengan kehadiran produk Freedom Internet ini menjadikan silaturahmi antar generasi seperti berkomunikasi dengan orang tua, sanak saudara, maupun kerabat melalui panggilan video, berbagi video resep makanan, atau mengunggah konten-konten yang menarik di media sosial semakin lancar.

Ihsan Sulaiman

Recent Posts

STRATEGI EFEKTIF MEMILIH LIVE STREAMER UNTUK MEREK

Memilih live streamer yang tepat krusial untuk meningkatkan keterlibatan konsumen dalam live commerce, memperkuat kepercayaan,…

11 hours ago

BEDA E-COMMERCE DAN SOCIAL COMMERCE

Di era digital yang pesat, pengalaman berbelanja online terus berkembang. E-commerce tradisional dan model social…

13 hours ago

Ketika Dirjen Imigrasi Layani Masyarakat

Pertengahan September (14/9), Dirjen Imigrasi Silmy Karim jadi petugas konter Imigrasi di Bandara Soekarno-Hatta, pada…

19 hours ago

Endgame Gelar Pertemuan Komunitas Terbesar “Endgame Town Hall”

MIX.co.id - Endgame baru saja menggelar ajang pertemuan komunitas terbesar Endgame Town Hall. Digelar di…

1 day ago

Hoya Luncurkan Lensa Kacamata Hi-Vision Meiryo

MIX.co.id - Merek lensa kacamata asal Jepang meluncurkan Hi-Vision Meiryo, sebuah coating inovatif dengan performa…

1 day ago

4.000 Pelari Berpartisipasi di Herbalife Run 2024

MIX.co.id - Tak kurang dari 4.000 pelari meramaikan area Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City,…

2 days ago