Media Landscape Update 2017

Pada awal tahun 2017, Majalah MIX-Marketing Communication menyajikan cover story bertajuk "Media Landscape Update 2017". Tema ini dipilih karena media merupakan salah satu industri yang turut berdampak dari era disruption. Ketika mediadigital menginvasi dunia dalam delapan tahun terakhir, media konvensional nyatanya tetap menjadi kanal dominan--meski pangsanya tergerus. Media ini dapat beradaptasi dan menemukan format integrasi yang tepat dengan media digital, guna menghasilkan komunikasi brand yang lebih efektif. Lantas, bagaimana media konvensional ini tetap bertahan dalam menghadapi era disruption? Simak kupasan lengkapnya di Majalah MIX edisi Januari 2017.

Pada edisi ini, Majalah MIX juga akan mengupas sejumlah studi kasus seperti Generasi Z yang Tidak Terpengaruh Iklan pada rubrik Media Behavior; Berkali-kali Rejuvinasi, Akhirnya ANTV Jadi Runner Up pada rubrik Marketing Strategy; serta Nielsen Insight tentang Prospek Ekonomi Indonesia pada rubriuk Prospek Marketing 2017. Selain itu, dikupas pula profil Tim Badan Ekonomi Kreatif pada rubrik Team of The Month.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Sign In

Get the most out of SWA by signing in to your account

(close)

Register

Have an account? Sign In
(close)