News Trend

Ajinomoto Hadirkan Brand Experience Melalui Program Factory Visit

Dalam rangkaian factory visit, Ajinomoto menghadirkan brand experience dengan mengajak media  berkeliling untuk merasakan dan melihat langsung tiga area produksi, yakni area produksi Masako, Saori, dan Sajiku. Pertama, media diajak ke area produksi Masako, yang  memiliki kapasitas produksi seratusan ton setiap harinya. 

Selanjutnya, media menuju area produksi Saori. Di area ini, dari enam varian Saori, hanya tiga varian yang diproduksi di pabrik Karawang, yakni lada hitam, teriyaki,  dan tiram. Sisanya, diproduksi di pabrik Ajinomoto yang berlokasi di Mojokerto. Di area ini, kapasitas produksi  Saori mencapai 30 hingga 50 ton per hari.

Berikutnya, media diajak mengelilingi area produksi tepung bumbu Sajiku. Di area ini, kapasitas produksi untuk Sajiku mencapai puluhan ton per hari. “Kami bersyukur, selama pandemi produksi tidak menurun atau stabil,” ujar Samsul saat menemani media untuk berkeliling pabrik di Karawang.

Page: 1 2 3 4

Dwi Wulandari

Recent Posts

Intip Keberhasilan EF Kids & Teens Jalankan Program Pelatihan Bahasa Inggris di Daerah Wisata

MIX.co.id - EF Kids & Teens Indonesia baru saja merampungkan progam Pelatihan Bahasa Inggris untuk…

1 day ago

Kolaborasi Jadi Kunci Kepengurusan Perbasi Periode 2022-2026 dalam Mengukir Prestasi

MIX.co.id - Sejak dilantik, masa kepengurusan Perbasi (Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia) Jakarta periode 2022-2026,…

1 day ago

Soroti Tren Industri Manufaktur, PLN Icon Plus Gelar FGD Transformation Festival

MIX.co.id - Sejak berdiri pada 3 Oktober 2000 lalu hingga kini, PT Indonesia Comnets Plus…

1 day ago

Fakultas Komunikasi LSPR Gelar FGD untuk Pemutakhiran Kurikulum

MIX.co.id - Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR menggelar kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Pemutakhiran Kurikulum…

1 day ago

Selly Adriatika Dorong Perempuan Indonesia untuk Selalu Powerful

MIX.co.id - Lebih dari dua dekade (20 tahun) berkarir di perbankan dengan berbagai posisi, akhirnya…

1 day ago

Pendapatan XL Tumbuh 12% pada Q1 2024, 93%-nya Dikontribusi oleh Layanan Data dan Digital

MIX.co.id - XL Axiata mencatatkan kinerja positif pada kuartal pertama (Q1) 2024. Pada periode itu,…

2 days ago