News Trend

Ajinomoto Hadirkan Brand Experience Melalui Program Factory Visit

Setelah berkeliling ke tiga area produksi, media diajak berkunjung ke Teater Umami. Di teater ini, media diajak menyaksikan perjalanan lahirnya umami, yang dalam bahasa Jepang berarti gurih. Di area ini,  ada juga ruang pamer di mana media juga dapat melihat berbagai produk yang diproduksi Ajinomoto. Termasuk, berbagai aneka masakan yang terbuat dari produk Ajinomoto, beserta penjelasan kandungan nutrisinya.

Selanjutnya, media diajak memasak bersama dengan Chef Eki Nugraha Kramadibrata, yang dikemas dalam bentuk lomba memasak. Bukan hanya memasak bersama dan lomba memasak, pada kesempatan yang sama, Ajinomoto juga menghadirkan seorang ahli gizi Dr. Al Mukhlas Fikri, S. Gz., M.Si yang memberikan penjelasan mengenai pentingnya diet garam bagi kesehatan.

Menu yang dimasak adalah menu Bijak Garam yang terdapat pada website Dapur Umami, yakni Bakso Sayur Umami. Menu yang sudah disusun secara khusus oleh ahli gizi Ajinomoto ini terbuat dari daging cincang, bayam, dan wortel. Selanjutnya, media diajak mengikuti lomba memasak dengan membuat menu yang sama, Bakso Sayur Umami.

“Ajinomoto senantiasa berkomitmen untuk terus memberikan kontribusi positif kepada masyarakat, dengan meningkatkan kesejahteraan dan kesehatan keluarga Indonesia melalui produk dan layanan yang berkualitas tinggi,” tutup Samsul.

Page: 1 2 3 4Lihat Semua

Dwi Wulandari

Recent Posts

Momogi Dominasi Pasar Snack Extrude Stick

MIX.co.id – Mempertahankan posisinya sebagai brand terdepan di industri snack, Momogi, produk dari Sari Murni…

2 days ago

Pendiri J99 Corp. Capai Finish di Tokyo Marathon 2025

MIX.co.id - Perhelatan bergengsi untuk para runner anthusiast, Tokyo Marathon 2025, baru saja digelar di…

2 days ago

SALAH PILIH

Keputusan bisnis yang diambil Sony dalam menolak tawaran Steve Jobs untuk menjalankan Mac OS di…

2 days ago

Sambut Ramadan, Kemasan Ayam Bang Dava Tampilkan Karya Anak Yatim

MIX.co.id – Di bulan suci Ramadan yang penuh berkah ini, brand kuliner asal Bandung, Ayam…

2 days ago

Opella Raih Sertifikasi B Corp di Kawasan AMEA

MIX.co.id - Opella berhasil meraih sertifikasi B Corp di wilayah Asia Pasifik, Timur Tengah, dan…

3 days ago

Paramount Land Gelar ‘Big Exhibition & Promo Ramadan’ 2025

MIX.co.id – Paramount Land kembali hadir ke tengah masyarakat dengan beragam produk unggulan dan promo…

4 days ago