MEMBANGUN MEREK WARALABA YANG KUAT (MIX Edisi Maret 2013)
Majalah MIX Marketing Communications Edisi Maret 2013
MEMBANGUN MEREK WARALABA YANG KUAT. Bisnis waralaba sejatinya adalah bisnis brand. Bisnis ini tidak akan dilirik investor jika pemiliknya tidak punya visi membangun brand yang kuat. Tapi membangun merek waralaba bukan semata logo atau identitas visual. Apa lagi?
RESEARCH: Ad Spend 2012. Secara gross, belanja iklan mencapai lebih dari Rp 87 triliun dengan pertumbuhan sekitar 20% dibandingkan 2011. TV masih mendominasi placement (64%). Industri apa yang kontribusinya paling besar? Siapa Top spender?
BRAND JOURNEY: Perjalanan Polygon Menjadi Lifestyle Brand Bergengsi.
MARKETING COMMUNITY: Komunitas Indo Runners. Dengan pengelolaan professional, komunitas ini berkembang layaknya sebuah brand dengan bargaining positioning kuat dan equitas terjaga.
Ditulis dengan ringan, enak dibaca, namun tetap komprehensif dan inspiratif.
Majalah MIX, media terdepan untuk komunikasi pemasaran perusahaan (marketing communications) Anda. Tergabung dalam Kelompok Media SWA, Majalah MIX senantiasa menampilkan liputan terkini tentang brand activation, advertising, public relations, dan branding activities lainnya. Juga tentang tokoh-tokoh dunia marketing communications Indonesia.
LENGKAPI SUKSES PRIBADI DAN PERUSAHAAN ANDA DENGAN BACAAN UTAMA MEDIA KOMUNIKASI PEMASARAN PALING TOP!
Untuk berlangganan hubungi Fauzi di 021-2314339 atau 08128763158 email distribution.swa@swamail.com. Hotline: 021-30819991. Untuk placement iklan, hubungi Rina atau Dina di 021-3453321 atau rina.apriliawati@swamail.com atau firdina.mayta@swamail.com.
Read more on Facebook
Read more on Google+
MIX Marketing Communications Magazine Subscription
MIX Digital Magazine Subscription and Download
MIX Mobile Apps Download
1 thought on “MEMBANGUN MEREK WARALABA YANG KUAT (MIX Edisi Maret 2013)”