Netflix telah memperkenalkan cara baru bagi orang-orang untuk menonton dan menikmati kisah-kisah hebat, yang, pada saat-saat terbaiknya, meruntuhkan penghalang dan memperkaya kehidupan.
Bagaimana ini bisa terjadi? Mengapa Netflix bisa berulang kali beradaptasi tetapi Blockbuster tidak bisa? Di bagian pengantar “No Rules Rules,” Hastings meringkas keunggulan kompetitif Netflix atas Blockbuster dikarenakan tiga hal.
Pertama, budaya yang menghargai orang di atas proses. Kedua, menekankan inovasi daripada efisiensi, ketiga, kontrol yang sangat sedikit. Prinsip-prinsip itu, katanya, adalah akar tunggang dari mana “aturan tanpa aturan” muncul. (Aruman – mix.co.id)
Judul buku : No Rules Rules: Netflix and the Culture of Reinvention
Penulis : Reed Hastings; Erin Meyer
Penerbit : Penguin Publishing Group, 2020
Tebal buku : 138 halaman
Page: 1 2Lihat Semua
MIX.co.id – Perusahaan logistik Lion Parcel (PT Lion Express) memperkenalkan virtual CEO sebagai representasi dan…
MIX.co.id - XLSMART Telecom Sejahtera, yang merupakan hasil penggabungan usaha dari XL Axiata, Smartfren Telecom,…
MIX.co.id - Memanfaatkan momen Hari Kartini, TikTok, Tokopedia, dan TikTok Shop memperkuat komitmennya pada pemberdayaan…
MIX.co.id - Traveloka, platform perjalanan all-in-one, mengajak para mitra strategisnya untuk memperkuat kolaborasi antara sektor…
MIX.co.id - iPhone 16 Pro menjadi perangkat gadget yang telah dinanti-nanti masyarakat Indonesia. Memanfaatkan momentum…
MIX.co.id - LG Electronics Indonesia meresmikan pabrik AC terbarunya, pada hari ini (16/4), di Cibitung,…