Loyalty Marketing, Bukan Program Loyalitas

Contoh yang paling sederhana adalah pemberian hadiah atau diskon kepada pelanggan. Biasanya perusahaan tidak memakai data pelanggan loyal untuk membagikan reward ini. Hadiah akhirnya jatuh kepada konsumen yang datang hanya untuk mengejar hadiah dengan melakukan pembelian sejumlah tertentu.

Listen hard, talk straight. Jika Anda ingin membangun komunitas bisnis dengan kekuatan hubungan, Anda harus menolong setiap orang di perusahaan agar bisa mendengarkan, mempelajarinya, mempraktikan saran atau pendapat tentang sesuatu yang sudah didengar dan dipelajari itu, serta menjelaskan mengapa Anda melakukannya.

Dalam praktiknya, listen hard, talk straight seringkali dimanfaatkan perusahaan untuk menggali feedback dari pelanggan. Mandala, misalnya, mengumpulkan kelompok pelanggan tertentu pada satu acara untuk menggali kebutuhan, keinginan dan harapan mereka terhadap layanan perusahaan penerbangan ini.

Terakhir, preach what you practise. Perusahaan harus menjelaskan janji-janji mereka kepada konsumen dan kemudian membuktikan janji-janji itu. Namun janji yang terlalu muluk justru akan menjadi bumerang bagi perusahaan.

Dalam konsep LM, Brian Woolf juga memasukkan one to one marketing sebagai salah satu cara untuk mempertahankan loyalitas. One to one marketing adalah bentuk pemasaran yang sangat menghargai keunikan pelanggan sehingga program loyalitasnya pun dibuat secara unik untuk masing-masing customer

Page: 1 2Lihat Semua

Edhy Aruman

Edhy Aruman - Wartawan Utama (2868-PWI/WU/DP/VI/2012...), pernah menjadi redaktur di majalah SWA. Sebelum di Swa, Aruman pernah meniti karier kewartawanan di harian Jawa Pos, Berita Buana, majalah Prospek, Harian Republika dan editor eksekutif di Liputan 6 SCTV, sebelum pindah ke SWA (http://www.detik.com/berita/199902/990212-1319.html). Lulus S3 Komunikasi IPB, Redaktur Senior Majalah MIX, dosen PR FISIP UI, dosen riset STIKOM LSPR Jakarta, dan salah satu ketua BPP Perhumas periode 2011-2014.

Recent Posts

10 TREN MARKETING COMMUNICATION 2025: INOVASI & TANTANGAN

Kompetisi MARCOMM & CORCOMM DREAM TEAM 2025 yang dimulai hari ini, mengungkap tren terbaru dalam…

11 hours ago

Cahaya Manthovani dan Yayasan Inklusi Pelita Bangsa Berbagi Makanan Bergizi kepada Siswa SLB

MIX.co.id - Cahaya Manthovani dan Yayasan Inklusi Pelita Bangsa menggelar aksi berbagi makanan sehat bergizi…

11 hours ago

Intip 5 Aplikasi Kripto Terbaik di Indonesia, Mana yang Ada Futures Trading?

MIX.co.id - Dunia crypto di Indonesia terus mengalami pertumbuhan dengan cepat. Sehingga saat ini banyak…

13 hours ago

Ekonomi Pencuci Piring Gelar Program “MABAR Spesial Ramadan”

MIX.co.id - Brand pencuci piring, Ekonomi, menggelar program Masak & Makan Bareng (MABAR) Spesial Ramadan,…

13 hours ago

BSI Gencarkan Program Promo dan Cashback di Ramadan 2025

MIX.co.id - Memanfaatkan momen ramadan tahun ini, Bank Syariah Indonesia menggelar program promo diskon dan…

13 hours ago

Berkinerja Positif di 2024, BCA Life Optimis Tumbuh Lebih Kuat di 2025

MIX.co.id - Sepanjang 2024, BCA Life berhasil mencatatkan kinerja keuangan yang positif. Hal itu didorong…

1 day ago