BTN Genjot Tingkat Kepemilikan Hunian untuk Millennial

1. Seorang millennial saat melihat perumahan di Bekasi Jawa Barat, pada pertengahan Februari ini (17/2). PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. akan mendongkrak tingkat kepemilikan hunian generasi millennial. Upaya itu akan dilakukan melalui sejumlah layanan baru kredit pemilikan rumah (KPR) yang disesuaikan dengan kemampuan calon pembeli.
2. BTN hadirkan program kredit dengan besaran angsuran "suka-suka". Program ini untuk mendongkrak tingkat kepemilikan hunian generasi muda. Untuk itu, BTN akan menghadirkan sejumlah layanan baru kredit pemilikan rumah (KPR) yang disesuaikan dengan kemampuan calon pembeli.

3. Program KPR subsidi yang disalurkan melalui Bank BTN tercatat terus tumbuh dan memberikan kontribusi pada program Pemulihan Ekonomi Nasional. Sampai dengan September 2021, Bank BTN telah menyalurkan KPR Subsidi senilai Rp 129,98 triliun yang dimanfaatkan untuk 1,49 juta unit rumah. Jumlah ini naik 11,74% dibandingkan tahun sebelumnya yang tercatat senilai Rp 116,3 triliun untuk 1,39 juta unit rumah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Sign In

Get the most out of SWA by signing in to your account

(close)

Register

Have an account? Sign In
(close)