News Trend

Rahasia Sukses Kampanye Digital L-Men dan W’dank

Hasilnya, dalam waktu satu bulan, di Facebook dan Instagram, L-Men sudah menjangkau 16 juta pria. Dan, lebih dari 50% di antaranya merupakan target audiens mereka. Selain itu, strategi yang diterapkan L-Men mampu mendorong kenaikan hingga 26pt untuk ad recall di antara pria berusia 25 hingga 40 tahun.

 

#Kampanye “Cuma Kita Yang Punya” dari W’dank

W’dank, sebuah perusahaan minuman lokal dengan misi membantu dalam memelihara kebudayaan tradisional Indonesia, membuat sebuah kampanye Instagram yang disesuaikan dengan target audiens mereka, yaitu kalangan muda Indonesia. Pada kampanye “Cuma Kita Yang Punya” atau “Only in Indonesia”, W’dank menggunakan visual kreatif untuk memperkenalkan produk barunya, Bajigur. Kampanye ini juga untuk menginspirasi kalangan muda dalam mengenal kebudayaan dan warisan nasional.

Selama kampanye yang berjalan pada bulan Januari dan Februari 2016, brand ini telah menjangkau konsumen muda di mobile. Kampanye ini sukses menghubungkan Bajigur dan kebudayaan Indonesia dengan menggunakan kombinasi cinemagraphs, video dan iklan foto Carousel untuk membuat kampanye terasa lebih hidup secara visual, hingga dapat meraih perhatian masyarakat dan membuat mereka berhenti melakukan scrolling di News Feed.

Hasilnya, kampanye itu meraih kenaikan 11pt dalam hal brand awareness dan kenaikan 27pt untuk ad recall.

Page: 1 2Lihat Semua

Dwi Wulandari

Recent Posts

Gandeng Era Soekamto, Oreo Luncurkan Kemasan Bermotif Wastra

MIX.co.id - Merayakan Hari Batik Nasional, Oreo, sebagai brand unggulan dari Mondelez Indonesia, meluncurkan edisi…

22 hours ago

Tokuyo Meriahkan Taiwan Excellence Happy Run 2024

MIX.co.id – Tokuyo, produsen alat kesehatan, mencuri perhatian pengunjung di ajang Taiwan Excellence Happy Run…

1 day ago

Searce Makin Agresif Garap Market AI di Indonesia

MIX.co.id – Indonesia merupakan pasar potensial bagi industri teknologi Artificial Intelligence (AI). Market size AI…

1 day ago

Brand Value LG Tembus USD 6,5 miliar Versi Best Global Brands 2024

MIX.co.id - LG Electronics meraih peringkat ke-97 sebagai salah satu perusahaan terbaik di dunia dengan…

1 day ago

‘The Idol of Unmoved Uncaused Cause Mover’ Pemenang UOB POY 2024

MIX.co.id – UOB Indonesia berkomitmen memajukan bidang seni (art) lukis dengan memberi ruang bagi para…

1 day ago

BlueBand Bagikan 10.000 Porsi Sarapan Gratis di CFD

MIX.co.id - BlueBand hadir di CFD (Car Free Day) yang berlokasi di depan FX Sudirman,…

1 day ago