Food and Agriculture Organization (FAO) atau Badan Pangan dan Pertanian Dunia mengingatkan adanya potensi krisis pangan dunia akibat pandemi Covid-19. Untuk itu, setiap negara dituntut untuk menjaga pasokan pangannya sekaligus menangani wabah virus corona di...