MIX.co.id – Industri halal menjanjikan potensi yang menggiurkan. Menurut data The Global Islamic Economy, terdapat 1,9 miliar masyarakat muslim yang mengkonsumsi produk halal dengan nilai sebesar 2 triliun dolar AS sepanjang tahun 2021. Potensi pasar...